King Jose Mourinho pelatih tersukses dalam 15 Tahun terakhir di planet bumi.
Di manapun ada "Dictator" merajalela di situ dia akan menunjukkan kedigdayaannja:
Porto (Liga Portugal, Piala Portugal, Liga Champions Eropa) di tengah Dominasi Team-team dari liga Spanjol, Italia, Inggris dan Jerman.
Chelsea (Liga Inggris dua misim berturut-turut, Piala liga dan Piala Carling), Cheksea yang sudah setengah abad merindukan juara EPL dibawa Mourinho merajai EPL dua musim berturut-turut di tengah Hegemoni MU dan Arsenal yang seakan tak bisa ditembus oleh team manapun, Mourinho datang dengan segenap keegoisan dan kejeniusannja dengan gagah berani menghempaskan Wenger dan Sir Alex dari puncak kekuasaan EPL.
Inter Milan (Juara Seri A, Coppa Italia dan Liga Chanpions Eropa) di tengah merosotnja prestasi Team ltalia di kancah Eropa Mourinho dengan segenap kehebatannja membawa Inter Milan yang sudah begitu lama tidak berhasil menjuarai liga Champion keluar sebagai Juara Eropa sekaligus jadi Team Italia yang pertama dan satu-satunja yang berhasil meraih Treble Winner.
Real Madrid (Juara Liga Spanjol dan Copa Del Rey) Mourinho datang ke Liga Spanjo ditengah kedigdayaan Pepes Guardiola dengan Dream Teamnja di Barcelona yang kalan iitu dipuja oleh semua pencinta Barcelona dipenjuru dunia sebagai Team yang tidak mungkin dikalahkan bahkan oleh Real Madrid sekalipun yang punja kemampuan financial tak terbatas dengan begitu gagah dihancurkan Mourinho di musim kedua kiprahnja di La Liga dan ini satu-satunja Noda Hitam dalam karier Emas Pepes Guardiola di Barcelona yang membuat dominasi Barcelona berakhir sekaligus membuat PePes Ftustasi dan memilih angkat koper dari Barcelona.
Chelsea (Juara EPL) untuk kedua kalinja Roman Abrahamovic dibuat tergila-gila pada Mourinho, ia seakan lupa pernah menjingkirkan King Mourinho dari kursi kepelatihan Chelsea kemuan dibuat tersenjum lagi dengan keberhasilan Mourinho membawa Chelsea menjuarai EPL pada musim 2014-2015.
Berikut data lengkap trophi penegas kesuksesan Mourinho selama menjadi pelatih utama:
Porto
Portuguese Liga (2): 2002-03, 2003-04
Super Cup Cândido de Oliveira (1): 2003
Piala Portugal (1): 2002-03
UEFA Cup (1): 2002-03
UEFA Champions League (1): 2003-04
Chelsea
Premier League (3): 2004-05, 2005-06,2014-2015
FA Cup (1): 2006-07
English League Cup (3): 2004-05, 2006-07,2014-2015
Community Shield (1): 2005
Inter Milan
Serie A (2): 2008-09, 2009-10
Coppa Italia (1): 2009-10
Supercoppa Italiana (1): 2008
UEFA Champions League (1): 2009-10
Real Madrid
La Liga (1) : 2011-12
Copa del Rey (1): 2010-11
Supercopa de Espana (1) : 2012
Sederetan Penghargaan pribadi juga berhasil di menangkannja:
@Primeira Liga Manager of the Year (2): 2002–03, 2003–04
@Premier League Manager of the Year(2): 2004–05, 2005–06
@Premier League Manager of the Month (3): November 2004, January 2005, March 2007
@Serie A Manager of the Year (2): 2009, 2010
@Albo Panchina d'Oro Coach of the Year (1): 2010–2011
@UEFA Manager of the Year (2): 2002–03, 2003–04
@UEFA Team of the Year Coach of the Year (4): 2003, 2004, 2005, 2010
@BBC Sports Personality of the Year Coach Award (1): 2005
@La Gazzetta dello Sport Man of the Year (1): 2010
@Onze d'Or Best Coach (2): 2005, 2010
@FIFA Ballon d'Or Best Coach (1): 2010
@IFFHS World's Best Club Coach of the Year (4): 2004, 2005, 2010, 2012
@World Soccer Magazine World Manager of the Year (3): 2004, 2005, 2010
@International Sports Press Association Best Manager in the World(1): 2010
@CNID Best Portuguese Manager in Foreign Countries (2): 2008–09, 2009–10
@Miguel Munoz Best Coach of The Year (2) : 2011, 2012
(Tidak ada satupun pelatih yang bisa meraih itu semua, kalau ada tunjukkan pada saya)
Pergantian Club adalah awal dari kesuksesan selanjutnja bagi seorang King Master dalam dunia sepakbola, ini bukan akhir karier tapi menjadi awal dari kisah sukses selanjutnja.
Di mana kaki dipijak disitu Mourinho di sanjung dengan Gelar-Gelar juara yang seakan tidak pernah sulit untuk direngkuhnja.
So Bukankah King Jose Mourinho pelatih tersukses di Planet Bumi dalam 15 tahun terakhir???
Kita tunggu saja Gelar berikutnja yang akan mengisi Catatan Emas Karier King Jose Mournho.
(Semoga bukan Manchester United)
Oleh: Muhammad Ramadhan Al-Faruq